Cara Mengembalikan Pesan WA Yang Sudah Terhapus Dengan Mudah

cara mengembalikan pesan wa yang sudah terhapus

Ketika mengganti ponsel baru, maka semua pesan maupun file pada whatsapp secara otomatis akan hilang. Apalagi jika hal tersebut bersifat penting untuk pekerjaan dan kebutuhan lain. Tidak perlu khawatir karena cara mengembalikan pesan wa yang sudah terhapus bisa diaplikasikan.

Untuk mengembalikan pesan wa, banyak cara untuk mengatasi hal tersebut. Contohnya dengan memanfaatkan fitur bawaan whatsapp maupun menggunakan aplikasi tambahan. Berikut beberapa diantaranya:

4 Cara Mengembalikan Pesan WA Yang Sudah Terhapus

1. Gunakan Fitur Recent Backup

Seperti diketahui bahwa whatsapp memiliki fitur unik yang bisa dimanfaatkan untuk mengatasi permasalahan ini. Cara mengembalikan pesan wa yang sudah terhapus menggunakan fitur ini banyak digunakan karena mudah dalam pengaplikasiannya. Berikut langkah-langkahnya:

  • Silahkan “Hapus” aplikasi whatsapp yang ada di perangkat ponsel.
  • Setelah itu, pengguna bisa mengunduh dan menginstalnya kembali melalui ponsel yang sama maupun berbeda, sesuai dengan kebutuhan.
  • Apabila sudah diinstall, nantinya pengguna akan diminta untuk “Restore” riwayat obrolan.
  • Silahkan klik pada opsi “Restore”.
  • Setelah itu silahkan tunggu beberapa saat hingga semua pesan yang terhapus muncul kembali di aplikasi whatsapp.

2. Memanfaatkan Google Drive

Cara mengembalikan pesan wa yang sudah terhapus juga sangat mudah dilakukan dengan memanfaatkan aplikasi bawaan dari google ini. Berikut langkah-langkah yang harus diketahui, antara lain:

  • Silahkan “Uninstall” aplikasi whatsapp di perangkat smartphone.
  • Setelah itu pengguna bisa mengunduh kembali melalui perangkat ponsel yang sama maupun berbeda.
  • Jika sudah silahkan pilih “Restore” dari google drive.
  • Tunggu proses pemulihan selesai dan seluruh pesan kembali muncul di aplikasi whatsapp.

Baca juga : CARA UBAH VIDEO YOUTUBE KE MP3 DENGAN MUDAH

3. Gunakan Whatsapp Backup

Cara mengembalikan pesan wa yang sudah terhapus juga bisa dengan memanfaatkan fitur bawaan lainnya dari whatsapp. Fitur tersebut bisa digunakan bagi pengguna yang ingin mengembalikan pesan wa yang sebelumnya sudah terhapus. Berikut beberapa langkah yang perlu diperhatikan:

  • Silahkan masuk ke menu “Settings” pada aplikasi whatsapp.
  • Setelah itu silahkan klik “Pesan dan panggilan”.
  • Lalu masuk pada “Backup chat”.
  • Tunggu selama beberapa saat hingga proses tersebut selesai dilakukan.
  • Pengguna kemudian bisa keluar dari aplikasi menuju “Homescreen”.
  • Setelah itu silahkan tekan ikon “Whatsapp” lalu klik opsi “Uninstall”.
  • Jika sudah silahkan “Install” kembali aplikasi whatsapp tersebut.
  • Apabila sudah terinstall, maka silahkan “Buka” aplikasi tersebut.
  • Silahkan masukkan “Nomor telepon” yang didaftarkan pada aplikasi whatsapp.
  • Pengguna bisa melakukan “Verifikasi” pada nomor whatsapp dengan menggunakan kode OTP yang sebelumnya sudah dikirimkan melalui SMS.
  • Apabila sudah silahkan pilih “Restore” pada pop up untuk mengembalikan semua pesan yang sebelumnya sudah terhapus.

4. Gunakan Aplikasi Dr.Fone

Cara mengembalikan pesan wa yang sudah terhapus juga bisa dengan menggunakan aplikasi pihak ketiga. Aplikasi tersebut bisa membantu untuk memulihkan pesan wa yang sebelumnya sudah terhapus. Berikut beberapa langkah yang harus diikuti:

  • Silahkan “Unduh” aplikasi tersebut pada perangkat laptop maupun PC.
  • Pastikan bahwa aplikasi tersebut sudah terinstall dan terpasang di perangkat.
  • Setelah itu silahkan hubungkan smartphone dengan PC maupun laptop yang digunakan.
  • Kemudian silahkan buka aplikasi tersebut dan pilih pada menu “Transfer whatsapp”.
  • Apabila smartphone sudah terdeteksi, maka pilih menu “Transfer” untuk mengirim semua pesan wa dari smartphone.
  • Tunggu beberapa saat hingga semua pesan yang sebelumnya terhapus sudah kembali muncul pada ponsel pengguna.

Itulah beberapa cara mengembalikan pesan wa yang sudah terhapus. Seperti yang dibahas pada majalahponsel.org, pengguna bisa memanfaatkan fitur bawaan whatsapp maupun menggunakan aplikasi pihak ketiga untuk mengatasi permasalahan tersebut.

Admin

Hanna Yusuf is a citizen journalism journal platform that discusses various things. Such as about the economy, business, technology, games to general information that is interesting and important.